33 Manfaat dan Khasiat Ekstrak Kulit Manggis untuk Kesehatan

33 Manfaat dan Khasiat Ekstrak Kulit Manggis untuk Kesehatan
33 Manfaat dan Khasiat Ekstrak Kulit Manggis untuk Kesehatan

33 Manfaat dan Khasiat Ekstrak Kulit Manggis untuk Kesehatan – Kulit manggis, siapa yang tak mengenal akan manfaatnya. Manfaat kulit manggis memang sangat luar biasa untuk kesehatan. Kulit manggis dapat mengobati berbagai penyakit kronis seperti kanker dan menurunkan resiko serangan jantung. Dua penyakit tersebut adalah oenyakit dengan ancaman tertinggi di dunia saat ini. Kandungan xanthone di dalam kulit manggis yang berperan besar dalam mencegah timbulnya penyakit-penyakit berbahaya tersebut. Hal tersebut memang sudah banyak di buktikan oleh penelitian yang di lakukan pakar-pakar medis di dunia. Manfaat dan khasiat kulit manggis selengkapnya akan kita bahas pada ulasan berikut ini.


Manfaat dan Khasiat Ekstrak Kulit Manggis untuk Kesehatan


Kulit Manggis dapat Mengobati Kanker
Kandungan senyawa Xanthone pada kulit manggis berperan dalam mengobati penyakit kanker. Xanthone dalam kulit manggis bekerja dengan cara menghancurkan sel-sel yang diduga dapat menimbulkan kanker.

Xanthone memiliki sifat anti proliferasi danapoptosis yang mampu menghilangkan bibit-bibit kanker dalam tubuh. Oleh sebab itu konsumsi kulit manggis secara rutin dapat meningkatkan kekebalan tubuh terhadap penyakit kanker. Dari beberapa penelitian menunjukan bahwa kulit manggis adalah buah yang paling ampuh untuk mengobati kanker daripada buah lainnya.


Menurunkan Resiko Serangan Penyakit Jantung
Penyakit jantung termasuk salah satu penyakit paling mematikan yang mengancam manusia. Kulit manggis terbukti memiliki khasiat untuk menurunkan kadar kolesterol jahat dalam darah yang menjadi faktor terbesar pemicu penyakit jantung.

Dengan konsumsi kulit manggis secara rutin maka kadar LDL atau kolesterol jahat akan menurun dan peredaran darah akan lebih lancar ke seluruh tubuh.


Kulit Manggis Mampu Meremajakan Kulit
Manfaat kulit manggis untuk kecantikan salah satunya mampu meremajakan kulit. Khususnya kaum perempuan jelas berbagai upaya dilakukan agar mendapatkan kulit yang yang selalu tampak lebih muda. Kandungan antioksidan berperan besar untuk meremajakan kulit. Antioksidan berperan sebagai penangkal radikal bebas yang dapat menyebabkan penuaan dini.

Konsumsi kulit manggis secara rutin dapat berdampak besar dalam mempercantik kulit anda. Hal tersebut memang sudah di buktikan oleh banyak ahli kecantikan di dunia.


Kulit Manggis Meningkatkan Kekebalan Tubuh
Antioksidan adalah pemeran utama dalam meningkatkan kekebalan tubuh dalam tubuh manusia. kandungan antioksidan yang cukup tinggi yang terdapat di dalam buah kulit manggis dapat membantu untuk terhindar dari segala macam bentuk penyakit.

Maka dari itu konsumsi kulit manggis sangat dianjurkan secara rutin agar dapat terhindar dari segala macam bentuk penyakit, namun hal tersebut harus di dukung pula dengan pola hidup yang sehat.


Kulit Manggis Dapat Menyembuhkan Penyakit Diabetes
Diabetes diakibatkan karena penumpukan gula yang terdapat dalam darah. Dengan mengkonsumsi kulit manggis secara teratur maka akan secara perlahan akan menurunkan kadar gula dalam darah dan akan membuangnya melalui urin.


Kulit Manggis Baik untuk Sistem Pencernaan
Manfaat kulit manggis selanjutnya adalah melancarkan pencernaan. Sistem pencernaan yang buruk akan mengakibatkan timbulnya beragam penyakit hingga yang terparah dapat menyebabkan kanker pada usus. Konsumsi kulit manggis secara rutin dapat memberikan dampak positif pada sistem pencernaan. Pencernaan yang sehat akan berdampak baik keseluruh tubuh. Makanan yang di konsumsi pun akan mudah di serap dan di cerna oleh tubuh.




Kulit Manggis Sangat Baik di Konsumsi Anak-anak
Kulit manggis sangat baik di konsumsi anak-anak. Antioksidan yang terdapat di dalam kulit manggis dapat memberikan kekebalan yang lebih baik ketimbang anak-anak yang tidak mengkonsumsi kulit manggis. Bukan hanya itu saja, kulit manggis juga dapat menurunkan berat badan anak yang berlebihan.

Masalah obesitas pada anak memang menjadi masalah tersendiri bagi orang tua. Kulit manggis dapat menjadi salah satu cara alternatif untuk menurunkan berat badan pada anak. Hal tersebut sudah sangat terbukti, beberapa penelitian menunjukan hasil yang positif. Anak-anak yang mengalami obesitas menunjukan perubahan yang drastis setelah mengkonsumsi kulit manggis selama beberapa minggun secara rutin.


Berikut tadi beberapa manfaat yang di dapatkan dari mengkonsumsi kulit manggis. Sebenarnya masih sangat banyak manfaat yang bisa di dapatkan dengan mengkonsumsi kulit manggis. Manfaat kulit manggis berikutnya akan kami bahas di lain waktu.

Apabila artikel ini bermanfaat mohon bagikan ke teman-teman anda lewat facebook, twitter daan sebagainya. Sangat di sayangkan apabila ilmu ini hanya mengendap disini saja.
Terimakasih telah membaca!!!






Baca Juga:


Previous
Next Post »

Post Comment